Cara Membuat Widget Newsticker/Breaking News Berjalan Di Blog
Cara Membuat Widget Newsticker/Breaking News Berjalan Di Blog - Hai sobat AS! Kali ini akan membagikan tutorial cara membuat widget breaking news berjalan atau Newsticker. Mungkin ada yang belum tahu apa itu widget breaking news? Widget ini biasanya teletak diatas/diheader. Fungsinya untuk memberitahu artikel terbaru atau lebih tepatnya seperti feed post/random post berjalan. Newsticker ini berbeda dengan newssticker yang lainnya. Newsticker ini berjalan dari kanan ke kiri,tidak seperti newsticker/breaking news lain yang bergerak dari ats kebawah/bergerak jatuh.
Kenapa juga disebut Breaking News? Mungkin karena fungsinya untuk memberitahu artikel-artikel yang lain. Atau mungkin karena widget ini sering diberi nama breaking news bukan artikel teebaru/latest post. tutorial ini cukup mudah,anda hanya perlu memasang beberapa kode html dan javascript yang akan saya berikat, Anda juga dapat mengkreasikan breaking news nya nanti karena dibuat dengan desin yang simple dan sederhana. Ok langsung saja ke tutorialnya.
Cara Membuat Breaking News/Newsticker
Langkah 1
Salin kode html/css dibawah ini lalu letakkan/pastekan diatas kode
]]></b:skin>
Kode HTML |
---|
|
Salin kode dibawah ini lalu letakkan diatas kode </head>
Kode HTML |
---|
|
Langkah 3
Salin kode dibawah ini lalu letakkan diatas kode </body>
Kode HTML |
---|
|
<div id='blanter-newsticker'/>
Lalu jangan lupa untuk klik simpan...Itulah tutorial cara membuat breaking news/newsticker yang bisa saya bagikan,semoga bisa bermanfaat bagi sobat AS.
Thanks to: www.idblanter.com
boleh juga nih buat di blog
ReplyDelete